13 Contoh Westernisasi di Kalangan Remaja yang Terjadi di Indonesia
Naranesia.tv – Berikut ini Ada 13 Contoh Westernisasi di Kalangan Remaja yang Terjadi di Kehidupan Sehari Hari Masyarakat Indonesia.
Mari simak penjelasan dan ulasan serta pembahasan dari pengertian pemahaman tentang westernisasi tersebut.
Yuk baca dengan seksama pembahasan yang komprehensif di bawah ini ya Sobatnesia adik adik pelajar.
Sekilas Memahami Westernisasi
Sobatnesia sudah pasti sering mendengar kata westernisasi. Nah westernisasi dapat dikatakan sebagai salah satu proses masuknya unsur kebudayaan negara barat.
Terutama negara Eropa dan Amerika bagian utara. Westernisasi dalam kehidupan yang masuk dalam suatu kebudayaan non-barat.
Akan memberikan banyak pengaruh terhadap keteraturan sosial yang terjadi. Termasuk di Indonesia yang beberapa dekade kedatangan negara barat abad ke-19 terjadi.
Sebagai contoh praktik westernisasi, meski tidak semuanya buruk akan tetapi perlu untuk dilakukan filternisasi terhadap arti budaya yang masuk.
Kebiasaan yang dilakukan oleh masyarakat di dunia barat, seperti Eropa atau Amerika yang di anggap mewakili dunia Modern.
Perilaku yang dianggap tidak sesuai dengan kebiasaan yang dilakukan di daerah khususnya Indonesia yang dikenal.
Dengan sebagai salah satu negara yang memegang teguh budaya timur. Berperilaku seperti masyarakat tersebut akan mendorong diri merasa lebih modern.
Namun bukan demikian, karena dalam hal ini yang ditiru bukanlah ilmu pengetahuan atau keterampilan, melainkan pola.
Sikap, perilaku, kebiasaan, dan lain-lain yang biasa di lihat dari televisi, film bioskop atau gaya kelompk pemain musik yang menjadi panutannya.
Itulah pemahaman sekilas tentang westernisasi yang ada di dalam berbagai kehidupan di lingkungan masyarakat sehari hari.
Selanjutnya mari simak penjelasan beberapa contoh westernisasi yang ada di dalam kehidupan masyarakat di Indonesia.
Terkhususnya yang ada di kalangan remaja di Indonesia, apa saja contoh westernisasi di kalangan remaja tersebut.
Mari langsung saja simak pembahasan dan ulasan singkatnya untuk Sobatnesia yang berkunjung kali ini, yuk baca.
Ada 13 Contoh Westernisasi di Kalangan Remaja yang Terjadi di Kehidupan Sehari Hari Masyarakat Indonesia
Berikut ini beberapa contohnya yaitu :
1. Bergaya Hidup yang Konsumtif
2. Berpakaian Terbuka Ala Budaya Barat
3. Meniru Pergaulan Bebas Budaya Barat
4. Senang Berpesta untuk Merayakan Ulang Tahun
5. Meniru Budaya Barat yang Suka Minum Minuman Keras
6. Senang dalam Menonton Film Luar Negeri
7. Suka Mendengarkan Musik Barat dan Luar Negeri
8. Munculnya Sikap Individualisme
9. Menyukai Makanan yang Cepat Saji Produk Budaya Barat dan Luar Negeri
10. Bergaya Bahasa yang Campur
11. Membeli Barang yang Serba Mahal dari Luar Negeri
12. Meniru Sikap yang Tidak Sopan Santun Kepada Orang Tua
13. Bersikap Tidak Peduli dengan Tetangga atau Orang Sekitar
Nah itulah sekilas penjelasan mengenai pengertian memahami westernisasi yang ada di kehidupan masyarakat.
Demikian pembahasan tentang Ada 13 Contoh Westernisasi di Kalangan Remaja yang Terjadi di Kehidupan Sehari Hari Masyarakat Indonesia. (Yan)